Pengertian Perakitan Komputer


  1. Pengertian Perakitan Komputer

       Perakitan/merakit yaitu merangkai semua komponen komputer untuk menjadi sebuah PC yang siap digunakan.
       Salah satu perangkat komputer yang harus dirangkai adalah komponen yang terdapat pada Motherboard atau biasa dikenal sebagai papan utama.
         Dalam hal merakit komputer, Kita perlu mengerti langkah-langkah pra-perakitan yang harus dilakukan. Tujuannya, agar perakitan bisa berjalan sesuai dengan rencana.

  1. Tahapan Merakit Komputer
  • Periksa semua kelengkapan semua komponen dan alat-alat perakitan.
  • Siapkan casing dan Motherboard.
  • Pemasangan komponen-komponen ke Motherboard dan menutup casing.
  • Pemasangan peripheral dan peranti multimedia, dan merapikan kabel.
  • Konfigurasi BIOS
  • Instalasi sistem operasi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengertian USB dan Jenis-jenis Konektor USB

Cara Memasang Power Supply

Cara Melihat Spesifikasi Komputer